Sebagai salah satu wujud dari Ikrar Community Hinda untuk selalu mendukung program Safety Riding adalah melibatkan Team Safety Riding dari Astra Motor Makassar untuk memberikan arahan pada setiap kegiatan Community Hinda yang ada di Makassar. Tidak ketinggalan di sela sela kegiatan Musyawarah Besar Pengurusan Ikatan Motor Honda Makassar Bapak Abdul Kadir Selaku Instruktur safety Riding dari main dealer dihadirkan untuk memberi arahan tentang bagaimana berkendara yang baik dan ama untuk mengingatkan kepada seluruh anggota untuk menjadi contoh pengendara yang baik kepada pengendara lain sehingga Image Komunitas Honda di masyarakat menjadi komunitas yang dapat dibanggakan karena menjadi contoh pengendara yang baik di jalan, Begitulah pengantar sekaligus sambutan yang di paparkan oleh Bapak Abdul Kadir selaku PIC safety Riding dan juga PIC Community dari Main Dealer Astra Motor Makassar